Antisipasi Perang Sarung, Kapolsek Berikan Himbauan kepada Orang Tua dalam Pengawasan Anak

    Antisipasi Perang Sarung, Kapolsek Berikan Himbauan kepada Orang Tua dalam Pengawasan Anak
    Antisipasi perang sarung kapolsek berikan himbauan kepada orang tua dalam pengawasan anak

    INDRAMAYU - Kapolsek Indramayu Akp Indrie Hapsarie, SH. menjawab pertanyaan dari masyarakat dari tindakan preventif perang sarung yang akhir-akhir ini kerap terjadi dan dilakukan oleh remaja, (Jumat 22/3/24). 

    Patroli di jam-jam rawan rawan pada malam hari menemukan segerombol anak-anak remaja yang sedang berkumpul khususnya di wilayah hukum Polsek Indramayu Kota.

    "Kami akan tegur, bubarkan dan menyuruh untuk kembali kerumahnya masing-masing guna dimaksud menghindari hal yang tidak diinginkan seperti perkelahian Perang Sarung yang akhir-akhir ini kerap terjadi. Kami juga perlu Pengawasan dari pihak Orang Tua agar selalu mengawasi anak-anak nya dalam Pergaulan agar tidak terjerumus dalam Pergaulan Bebas, " tegas Kapolsek Indramayu.

    Akp Indrie Hapsari, SH.mengatakan kenakalan jalanan, penyakit Masyarakat, dan Gangguan kamtibmas lainnya dimungkinkan akan terus terjadi, hal tersebut menjadi tanggung jawab Polri untuk dapat mengelola dan menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polsek Indramayu.  

    polsek indramayu polres indramayu polda jabar
    PURWA IRAWAN

    PURWA IRAWAN

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Buka Puasa, Kapolsek Indramayu Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Peran penting Polsek Indramayu, Masyarakat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"

    Ikuti Kami